Mengaktifkan hotspot bergerak di komputer
Produk yang berlaku: PC,Desktop
Produk yang berlaku:
Berikut ini hasil yang ditemukan untuk Anda, silakan pilih
Tak dapat menemukan hasil, silakan pilih lagi
zoom in pic
Mengaktifkan hotspot bergerak di komputer

Pastikan komputer Anda terhubung ke Internet.

  1. Klik ikon Windows lalu ikon Pengaturan, dan pilih Jaringan dan Internet.

  2. Di layar Pengaturan, klik Hotspot bergerak, lalu aktifkan Hotspot bergerak.

  3. Untuk mengubah nama jaringan, klik Edit di halaman Hotspot bergerak. Edit nama jaringan dan klik Simpan.

Tetapkan Nama jaringan menjadi 2,4 Ghz atau 5 GHz sesuai kebutuhan. Jika Anda memilih 5 GHz, hotspot bergerak di komputer Anda tidak akan tersedia untuk perangkat yang hanya mendukung pita jaringan 2,4 GHz.

Berguna atau tidak?
Terimakasih atas masukan Anda.