Bagaimana cara melepas tautan atau mengubah akun?
Produk yang berlaku: Tablet,Smartphone
Produk yang berlaku:
Berikut ini hasil yang ditemukan untuk Anda, silakan pilih
Tak dapat menemukan hasil, silakan pilih lagi
zoom in pic

1. Mengubah nomor telepon Anda dan mengubah atau melepas tautan alamat email Anda.

Buka Pusat akun > Akun dan keamanan > Ponsel/Email > Ubah/Putuskan kaitan. Kemudian ikuti perintah pada layar untuk menyelesaikan prosedur tersebut.

Catatan: Anda hanya dapat mengubah nomor telepon yang ditautkan untuk ID HUAWEI Anda.

2. Mengubah atau Melepas tautan nomor telepon atau alamat email pengaman Anda.

Buka Pusat akun > Akun dan keamanan > Metode verifikasi > Nomor telepon pengaman/Email pengaman > Ubah/Putuskan kaitan. Kemudian ikuti perintah pada layar untuk menyelesaikan prosedur tersebut.

Catatan: Anda hanya dapat melepas tautan nomor telepon pengaman ketika alamat email pengaman ditautkan.

3. Melepas tautan akun pihak ketiga (Twitter atau Facebook).

Buka Pusat akun > Akun dan keamanan > Akun tertaut > Twitter/Facebook > Putuskan kaitan. Kemudian ikuti perintah pada layar untuk menyelesaikan prosedur tersebut.


Berguna atau tidak?
Terimakasih atas masukan Anda.